
Program Doktoral DepartemenTeknik Kelautan ITS Raih Akreditasi A
Surabaya – Akreditasi menjadi sebuah aset penting untuk standarisasi mutu dari suatu perguruan tinggi. Kali ini, Program Doktoral (S3) Departemen Teknik Kelautan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) berhasil menyandang akreditasi A dari Badan Akreditasi Nasional [[Baca Selengkapnya…]]